-->

  • Mengenal Komponen Elektronika : Kode warna Resistor dan Cara menghitungnya

    Mengenal Komponen Elektronika : Kode warna Resistor dan Cara menghitungnya - Disetiap komponen Resistor biasanya mempunyai penanda pola yakni Pola Pita warna yang menunjukan Besaran Resistansi. Untuk mengidentifikasi warna kita harus jeli dan tidak boleh buta warna.

    Jika anda belum paham apa itu resistor bisa membaca artikel sebelumnya.(Baca: Mengenal Komponen Elektronika : Apa itu Resistor ? Sedikit lebih dalam tentang Resistor)

    Dalam resistor terdapat 3 hingga 5 pola pita warna. Namun yang sering digunakan adalah pita pola 4. Jadi dalam 1 resistor terdapat 4 pola pita warna yang dicetak mengelilingi badan resistor.

    2 Pita pertama merupakan informasi dua digit harga resistansi, pita ketiga merupakan faktor pengali (jumlah nol yang ditambahkan setelah dua digit resistansi) dan pita keempat merupakan toleransi harga resistansi

    Sebagai contoh Resistor 4 Pita warna dengan kombinasi Warna Kuning, Ungu, Merah dan Coklat.

    Warna kesatu menunjukkan angka atau nilai pertama = 4
    Warna kedua menunjukkan angka atau niai kedua = 7
    Warna ketiga adalah faktor pengali (multiplier) = 10 pangkat 2=100
    Warna keempat menunjukan nilai toleransi = plus minus 5%

    Mengenal Komponen Elektronika : Kode warna Resistor dan Cara menghitungnya

    Nah, soal untuk kalian!
    Sebutkan nilai tahanan dari Resistor berikut :
    • Kuning, putih, coklat,coklat
    • Hijau, Biru, Kuning, merah
    • Coklat, hitam, hijau, ungu
    • Coklat, hitam, hitam,kuning
    • Merah, merah, merah,merah
    Apa warna cincin2 pada badan resistor yang nilai tahananya
    • 33 Ohm
    • 200 Ohm
    • 750 Ohm
    • 43 Kilo Ohm
    • 820 Ohm


  • 0 comments:

    Post a Comment

    GET A FREE QUOTE NOW

    Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit, sed diam nonummy nibh euismod tincidunt ut laoreet dolore magna aliquam erat volutpat.

    Search This Blog

    Powered by Blogger.

    Download Modul Cisco sertifikasi CCENT ICND Part 1 100-105

    Dalam modul ini berisi sekitar 26 Lab CCENT. Awalnya modul yang berbentuk PDF ini hanya penulis jadikan sebuah dokumentasi belajar saja, ...

    ADDRESS

    4759, NY 10011 Abia Martin Drive, Huston

    EMAIL

    contact-support@mail.com
    another@mail.com

    TELEPHONE

    +201 478 9800
    +501 478 9800

    MOBILE

    0177 7536213 44,
    017 775362 13